twitter
rss

Apakah kamu suka keliling Indonesia ?
pastinya kalo suka udah pernah tau Lumajang dong ?
atau kamu pecinta buah pisang ?
belum lengkap rasanya kalo kamu belum mencoba buah pisang khas Lumajang yang super duper besar itu lho.



LUMAJANG adalah salah satu kabupaten di Jawa Timur  yang terkenal dengan sebutan kota pisangnya.ya di Lumajang ada pisang namun bukan sembarang pisang yaitu pisang agung.ukuran pisang ini tak seperti pisang kebanyakan jadi ukurannya bisa mencapai 3x ukuran pisang biasa wow...
jika kalian pergi ke Lumajang dari Surabaya sebelum memasuki kota di sekitar atau di pinggir-pinggir jalan sekitar desa Klakah dan Ranuyoso terdapat banyak penjual pisang agung yang akan menyapa Anda.khusus di desa Ranuyoso ada pasar yang disana khusus menjual pisang dan biasanya setiap pagi akan ramai dan membuat kemacetan di jalan.itulah sedikit gambaran tentang pisang khas Lumajang .jangan lupa jika mampir ke Lumajang membeli pisang agungnya ya :)

sumber
http://citizen6.liputan6.com/read/718312/serba-pisang-dari-kota-pisang-lumajang

0 komentar:

Posting Komentar